Nokia Normandi, Android pertama Nokia – harga mulai 1 jutaan?

Posted on Updated on

nokia-android

Malem Nokia LOver, sudah tahu dong nama besar Nokia yang terkenal handsetnya tahun 90 hingga 2000an awal, sebelum akhirnya digeser ama BB dan terakhir Iphone & Samsung, setelah mencoba dengan Windows phonenya, walaupun melaju tetapi dilihat dari graphicnya tetap statis, berbeda dengan android dan Ios terus menanjak. Nah agar tidak larut dan semakin tenggelam, maka Nokia mengembangkan Nokia Normandi berbasis Android, atau Nokia berbasis Windows tapi dapat melaju dengan aplikasi Android. Intinya sih Hybrid.

nokia-x-a110

Menurut bocoran dari WMPoweruser, sebuah situs ritel di Vietnam menunjukan nokia X A110 dihargai biaya $100, dan itu hampir seharga dengan Nokia Asha, adapun Nokia asha dengan level tertinggi seharga $119 atau kalo diIndonesia kurang lebih 1,2jt untuk nokia Asha 503 ( berbagai sumber situs ritel ), mungkin Nokia Normandi versi pertama ini akan masuk new entri atau middle, seperti kasus Nokia Lumia dulu, dikenalkan dengan Lumia 510 & 800. Apabila kelak Nokia Normandi akan laku keras mungkin seri-seri berikutnya akan muncul, apakah seri dibawahnya tapi kemungkinan seri diatasnya ( opini pribadi).

Oke kita tunggu saja tanggal launchingnya, tulisan ini gw dedikasikan untuk Nokia lover….hehehe, semoga berguna

Sumber GigaOM

3 thoughts on “Nokia Normandi, Android pertama Nokia – harga mulai 1 jutaan?

    rezaholic said:
    February 14, 2014 at 12:40 pm

    nokia build qualitynya paling sippp

    Selisih harga swingarm cb dan nvl :mrgreen:
    http://rezaholic.wordpress.com/2014/02/14/berapa-sih-selisih-harga-swingarm-cb-150-dan-nvl/

      wisnu3ds responded:
      February 14, 2014 at 12:41 pm

      iyah aweeet masbro….lebih awet dari BB dan Ericcson..

        rezaholic said:
        February 14, 2014 at 12:42 pm

        setuju mas… 😀

Komentar masbro...